Pelet Jarak Jauh

Asma Maharaja

10 Agustus 2012

Amalan Kerejekian

Hidup itu adalah sebuah tantangan.
Tidak ada satu manusiapun yang luput dari ujian dan cobaan dalam menapaki kehidupan. Namun seberat apapun ujian dan cobaan itu masih dalam kadar kesanggupan manusia untuk menyelesaikannya. Sesuai dengan firman Allah swt dalam surat Ath Thalaq: 7

“Alloh tidak memikulkan beban kepada seseorang melainkan (sekedar) apa yang Alloh berikan kepadanya. Alloh kelak akan memberikan kelapangan sesudah kesempitan.”

Meski demikian, ada juga orang yang belum mengerti akan kandungan ayat ini, hingga akhirnya dia terhempas dalam keputus-asaan, mencari jalan keluar dari problematika kehidupan dengan cara-cara yang tidak diridhoiNYA. Berbuat mungkar (jahat), korupsi, menipu, bersekutu dengan syetan, pesugihan sesat, dan perbuatan jahat lainnya . Semata-mata karena kurang paham, tidak mengerti atau bahkan sengaja memilihnya.

Hidup itu penuh dengan pilihan.
Dunia spiritual, mistik, kebatinan, supranatural selalu menawarkan solusi alternatif, ketika segala usaha lahiriah, rasional, medis, seolah-olah telah buntu untuk mengakhiri problematika yang menyergap kehidupan. Dunia rasional dan irrasional, natural dan supranatural, lahiriah dan ruhaniah seperti dua sisi mata uang yang tidak bisa dipisahkan. Saling melengkapi seperti sebagai penyeimbang kehidupan manusia. Jika salah satu diabaikan maka akan terjadi kesenjangan dalam hidup. Pepatah bijak mengatakan: “USAHA tanpa DOA adalah Kesombongan. DOA tanpa USAHA adalah Kebohongan“.

Meski sekarang jaman modern, jamannya teknologi dan internet, tapi tidak mengherankan bila masih ada orang yang melakukan cara-cara bernuansa spiritual, mistik, kebatinan dalam rangka membantu menyelesaikan persoalan hidup. Semua dianggap dalam bingkai sebuah doa kepada Yang Maha Kuasa.

Namun dunia supranatural dan kebatinan masih misterius, dibayang-bayangi mitos dan tahayul. Sulit untuk mencari kebenaran yang sejati. Kecuali bagi mereka yang dikaruniai kelebihan oleh Tuhan untuk menyingkap segala misterinya. Sehingga bisa diambil keuntungan untuk kesejahteraan umat manusia. Maka, kami membuka blog ini dengan harapan bisa memperkaya pemahaman kita tentang supranatural, bisa mengambil manfaatnya dan sebagai bahan acuan untuk menyingkap misteri dunia supranatural.

Amalan Bebas Dari Hutang
Di dalam hadis ada doa untuk membebaskan diri dari hutang. Doa ini biasa dibaca pada pagi dan petang sebanyak tiga kali. Berikut kisahnya: Ketika Rasul Allah masuk masjid di luar waktu-waktu salat fardhu, beliau dihampiri seorang sahabat Anshar bernama Abu Umamah. Sahabat ini mengeluh kepada Nabi SAW: “Kesusahan dan hutang-hutang membelit diriku, wahai rasul Allah.“ Rasul Allah bersabda: “Maukah aku ajarkan sebuah doa kepadamu yang apabila engkau mengucapkannya, Allah menyingkirkan kesusahanmu dan membayar hutang-hutangmu.” Abu Umamah menjawab: “Ya wahai Rasul Allah“
 
Kalimat-kalimat doanya sebagai berikut: “Allahumma inni a’udzu bika min al-hamm wa al-hazan wa a’udzu bika min al-ajz wa al-kasal wa a’udzu bika min al-jubn wa al-bukhl wa a’udzu bika min ghalabat al-dayn wa qahr al-rijal.“

Artinya: “Ya Allah saya berlindung kepada Engkau dari kesusahan dan kesedihan, saya berlindung kepada Engkau dari kelemahan dan kemalasan, saya berlindung kepada Engkau dan kepengecutan dan kekikiran, dan saya berlindung kepada Engkau dari himpitan hutang dan paksaan orang.“

Amalan Zikir Agar Dapat Melunasi Hutang
Saya ambil dari Kitab Silahul Mukmin. Amalan untuk dapat segera melunasi hutang, biasakanlah sesudah shalat Isya membaca:

Surat Al Fatihah sebanyak 300 kali.
Kalimat Hawqalah 41 kali : “Laa hawla walaa quwwata illaa billahil aliyyil azhiim“

Bacaan diatas harus diselesaikan dalam sekali majelis, jadi tidak boleh dicicil. Akhiri dengan berdoa memohon kepada Allah Swt.
 
Di dalam kitab Al-Ausath, Ath-Thabrani meriwayatkan hadits dari Abu Hurairah ra yang berkata : “Rasulullah saw bersabda; Siapa yang dianugrahi Allah suatu kenikmatan, hendaklah ia memperbanyak ucapan al-hamdulillah; siapa yang banyak dosanya, hendaklah memohon ampun kepada Allah (membaca istighfar), dan siapa yang merasa diperlambat rezekinya, hendaklah banyak membaca “la haula wa la quwwata illa billah“. Ibnu Abi Ad-Dunya meriwayatkan sebuah hadits marfu’ dari Asad bin Wada’ah, “Rasulullah saw bersabda, Barangsiapa mengucapkan “la haula wa la quwwata illa billah” sebanyak seratus kali setiap hari, niscaya ia tidak akan ditimpa kefakiran (kemiskinan), selamanya.” Silahkan diamalkan dengan tulus ikhlas. Semoga tanggungan hutang anda lekas terlunasi.

TESTIMONI :
Saya pernah mengamalkan amalan Al-fatihah & Kalimat Hauqal diatas 2 kali dan alhamduliilah hutang 3 jt terbayar dalam waktu 1 minggu. Dalam senggang saya membatin Asma Sirr dan sholawat Annurudzat. Alhamdullilah juga tekanan yang ada dikening saya hilang dan kini berganti ketenangan dan ‘rasa’ aura positif di tubuh. Terimakasih ki.  Aamin Yth. Agus sp, (22 September 2011)

Ass.wr.wb. Ini kali kedua saya mohon doa untuk mengamalkan ilmu Penglarisan. Ilmu pertama yang pernah saya amalkan adalah Wirid pembebas hutang, dan alkhamdulillah sungguh LuarBiasa, dalam 1 bulan saya bisa membayar hutang senilai hampir 10juta, dan sekarang saya hendak mengamalkan ilmu penglarisan untuk usaha bakso saya yang baru saya buka. Atas ijin & doa yang diberikan, saya ucapkan banyak terimakasih. Yth. Fajar Ardhy S, 14 November 2011

Ass. Wr Wb, Saya tidak sengaja menemukan blog anda Ki, pada saat saya sedang search tips-tips tentang pengelolaan keuangan, saat itu saya sedang galau karena saya punya hutang dengan teman, namanya hutang harus dibayar, begitu prinsip saya, Dan saya amalkan doa dan amalan untuk melancarkan rezeki dan membayar hutang, yaitu bacaaan Al-Fatihah 300x dan shalawat nabi 40 x, selepas sholat isya. Awalnya sungguh godaannya luar biasa karena baru baca 1 x surat al fatihah saya diserang kantuk yang luar biasa tapi ketika ingat janji ke teman untuk membayar hutang minggu depan, saya kuatkan tekad dan mengusir kantuk. Alhamdulilah saya bisa selesai wirid dan esoknya…Ya Alloh saya hampir menangis haru dan sujud syukur, tiba-tiba rekan saya mengiirim pesan mau transfer uang atas pembelian tas-tas dagangan saya yang laku keras dijualnya kembali (saya ada dagang kecil kecilan menjadi reseller tas-tas branded made in China sebagai sampingan selain saya juga karyawati swasta). Nilainya juga pas dengan hutang saya ke teman saya, Subhanallah!! Tidak henti-hentinya saya bersyukur. Saya saat ini mengamalkannya hampir tiap hari. Terima kasih ya Ki Umar, Matur nuwun. Yth. Maymay, 26 Februari 2012

Ass.wr wb. alhamdulilah setelah saya amalkan amalan dari ki umar, baru-baru ini saya mendapatkan keajaiban singkat cerita : ” saya mempunyai setoran wajib pada bank kebetulan bulan kemaren saya gak ada kerjaan, sedangkan namanya hutang harus tetap di bayar, akhirnya saya putuskan untuk ikhtiar dengan batin yaitu meminta pertolongan dari Allah swt, dan saya mengamalkan Amalan ini. lalu waktu jatuh tempo membayar cicilan saya berangkat ke bank meskipun saya tidak membawa uang dengan niat saya mau minta waktu untuk membayarnya. Tapi kekuasaan Allah Swt ddiperlihatkan pada saya. petugas bank malah meminta buku tabungan saya lalu di print dan ternyata cicilan bulan kemarin udah ada yang membayarnya. entah siapa? dan lebihnya lagi tabungan saya yang cuma berisi saldo 50.000 dengan kekuasaan Allah menjadi bertambah… Segala Puji Bagi Allah Tuhan Pencipta Alam semesta,, Terima kasi ki umar yang sudah membantu saya. Yth. Arif Purnama, 5 Mei 2012

Amalan Wirid Tarik Kekayaan
Tak sedikit orang yang telah bekerja keras, banting tulang, peras keringat siang malam untuk mencari nafkah, namun hasilnya ternyata tidak seperti yang diharapkan. Tetap saja serba kekurangan dan miskin. Bila punya usaha seperti berdagang pun tapi tidak untung, sering rugi, malah dijahili lawan bisnis dan berbagai jenis rintangan lainnya.

Tentu saja penyebabnya bisa bermacam-macam. Untuk mengatasinya kegagalan dalam bekerja dan berusaha (bisnis) adalah dengan cara mengevaluasi kembali usaha kita. Periksa dan tingkatkan ketrampilan (skill), pelajari tentang bisnis, marketing dan manajemen yang baik. Tentu saja tumbuhkan selalu rasa optimis. Dua unsur tersebut dapat meningkatkan prestasi kita dalam bekerja yang akhirnya dapat memperbesar peluang kesuksesan. Namun selain dua unsur sukses itu, ada lagi unsur sukses yang ketiga, yaitu DOA.

Karena percaya atau tidak, sesungguhnya rejeki memang ditangan Tuhan. DIA-lah yang sejatinya mengatur pembagian rejeki kepada seluruh makhlukNYA. Maka bila kita telah menyadari hal demikian, ada baiknya bila dalam kita mencari rejeki, bekerja, berusaha, selain dengan bekal ketrampilan, namun perlu juga diiringi dengan usaha batiniah dengan senantiasa berdoa kepada Tuhan.
Berikut ini Amalan Doa Wirid Untuk Kerejekian Dan Kesuksesan. Bila diamalkan dengan ikhlas dan rutin (istiqomah) maka insyaAllah apapun bentuk usaha dan kerja kita akan lebih sukses. Amiin.


WIRID GUNUNG HARTA
Berusahalah setiap malam sekitar jam 1 pagi mengerjakan sholat Hajat 2 ra’kaat. Setelah selesai sholat kemudian bacalah wirid Asmaul Husnah berikut ini.
Untuk pembuka asmaul husna bacalah : “Bismillahir rokhmanni rokhim alkhamdulillahi robillalamin, Allahu masallim waa salim waa barik alla sayyidinna mukhamadin waa alla alihi waa shohbihi aj’main”. Robigfirli dzunubi wali-wali daya (3 x). War kham huma kama robayani shohiro Allahu magfirli mukminin wal mukminat wal muslimin wal muslimat warkhamni wa iya hum ina nasalluka
Kemudian diteruskan membaca wirid asmaul husna ini sebanyak 1000 kali.
“Yaa Allaahu, Yaa Rozzaqu, Yaa Wahhabu”
(Wahai Allah, Dzat Yang Maha Pemberi Rizki dan Dzat Yang Maha banyak PemberianNya)

Insya Allah orang yang rajin mengamalkannya, jalan hidupnya selalu terang, lancar, banyak rizki dan dijauhkan dari penghamburan harta.


SHALAWAT NUR AL ANWAR
(MEMPERBESAR RIZKI)
Bila anda terasa berat untuk bangun malam karena suatu hal, bukan karena rasa malas. Berikut ini wirid kerejekian yang lain, dapat diamalkan lebih ringan yaitu cukup dibaca lima kali sehari. Waktu bebas, boleh dibaca 1 x setiap selesai sholat fardhu.

Bacaan dari wirid kerejekian berikut ini adalah Shalawat Nabi. Yang tentu saja selain, intinya adalah bershalawat untuk Nabi Muhammad SAW, bershalawat mempunyai faedah yang sangat banyak. Antara lain sebagai berikut:
-Dapat memperbesar rizki.
-Mendatangkan segala kemudahan dari hajat / keinginan yang dibutuhkan.
-Menghilangkan berbagai macam kesempitan.

Meskipun bacaan shalawat ini cukup pendek, tapi faedahnya sangat besar. Inilah shalawat yang dibaca:

اَللّهُمَّ صَلِ عَلَى نُورِاْلاَ نْوَارِ وَسِرِّاْلاَسْرَارِ وَتِرْيَا قِ اْلاَغْيَارِ وَمِفْتَاحِ بَا بِ اْليَسَارِ سَيِّدِنَا مُحَمَّدِنالمُخْتَارِ وَالِهِ اْلاَطْهَارِ وَاَصْحَا بِهِ اْلاَخْيَارِ عَدَ دَنِعَمِ اللّهِ وَاِفْضَالِهِ

“Allahuma shalli ‘alaa nuuril anwaar. Wa sirril asraar. Wa tiryaaqil aghyaar. Wa miftaahi baabil yasaar. Sayyidinaa Muhammadini muhtaar, wa aalihil ath haari wa ash haabihil akhyaar. ‘Adada ni”amillaahi wa ifdhaalih.



DOA TARIK HARTA KEKAYAAN
اَللَّهُمَّ ياَ غَنِىُّ ياَحَمِيْدُ يَامُبْدِئُ يَامُعِيْدُ يَارَحِيْمُ يَاوَدُوْدُ يَافَعَّالُ لِمَا يُرِ يْدُ اَغْنِنِىْ بِحَلاَ لِكَ عَنْ حَرَامِكَ وَبِفَضْلِكَ عَمَّنْ سِوَاكَ
Allahumma Yaa Ghoniyyu Yaa hamiid Yaa Mubdi’u Yaa Mu’iid Yaa Rohimu Yaa Waduud Yaa Fa’alu lima yuriid agnini bihalaalika, anharoomika wa bifadlika’amman siwaak.”

Artinya: “Ya Allah Tuhanku yang maha Kaya dan maha Terpuji, Tuhan yang menakdirkan dan yang mengembalikan, yang maha Kasih dan maha Kasih Sayang. Berilah aku kekayaan harta yang Engkau halalkan bukan yang engkau haramkan, berilah aku kelebihan dari yang lain dengan berkah karuniaMU.”

Tatacara mengamalkan: Doa tersebut dibaca setiap selesai sholat Jumat sebanyak 70 kali. Jika diamalkan secara istiqomah insyaAllah tidak akan menjadi miskin dalam hidup.
Demikian amalan-amalan ilmu spiritual untuk menarik harta kekayaan. InsyaAllah apabila setiap bentuk usaha kita selalu diiringi dengan DOA maka Tuhan akan memberi rizki kepada kita semua dengan MUDAH dan BERKAH.

TESTIMONI
Beruntunglah saudara-saudaraku yang bisa menemukan blog ini. Banyak sekali manfaat yang sudah saya rasakan. Atas petunjuk Allah, waktu dalam keadaan terdesak saya menemukan blog ini, setelah mohon ijin Ki Umar saya pun mulai rutin mengamalkan, alhamdulillah sedikit demi sedikit ada saja jalan keluar dari kesulitan saya, sampai akhirnya terawangan Ki Umar tentang saya akan mendapat pekerjaan sebentar lagi benar adanya, dan saat ini saya sudah mendapat pekerjaan dengan level supervisor. Terima kasih Ki Umar atas ilmu yg bermanfaat ini, semoga balasan yang lebih dilimpahkan kepada Ki Umar. Wassalam Yth.Rian, 19 Januari 2011

Assalamualaikum guruku tercinta, semoga sehat selalu, sebagai ucapan terima kasih saya kepada Ki Umar yang telah mengijazahkan kepada saya Wirid Kerejekian yang Alhamdulillah sudah saya rasakan manfaatnya dalam kehidupan saya, saya mau sedikit berbagi untuk keperluan padepokan Rasa Sejati, ga banyak ki, saya cuma kirim Rp 100.500,- Mungkin sekian dulu curhat dari saya, pingin sih bisa ikut ijazah resmi tapi saya belum siap lahir batin ki. Yth. Pangeran SamberNyowo, 10 Januari 2011

Terima kasih Ki atas amalannya. Sekarang saya sudah amalkan dan sudah nampak hasil dengan ijin Allah. Tiga bulan kedepan ini saya dapat bonus berturut-turut yang sudah dijanjikan. Sebesar 4 juta, 7 juta dan 1 juta. Alhamdullilah. Yth. M. Khairi, 31 Oktober 2011

Assalamualaikum. Ki, saya dari keluarga tidak mampu direferensikan teman untuk buka situs ini, saya sangat tertarik dan saya mereferensikan ibu saya untuk turut buka situs ini, walaupun ibu gaptek (gagap tehnology) tidak mengerti internet & komputer, namanya saja orang kampung. Lalu ibu minta tolong dengan penjaga warnet karena saya dengan bersungguh-sungguh ingin ibu mengamalkan wirid ini. Alhamdulillah kira-kira satu bulan setengah mengamalkannya, ibu saya dapat undian sepeda lipat seharga Rp.1.300.000 karena ikut beli kupon dalam acara jalan santai memperingati bulan Muharram. Karena desa kami kecil dan berpenduduk kurang mampu ibu saya jadi buah bibir mendapatkan hadiah tersebut, sebab orang-orang yang beruntung cuma dapat kipas angin, kaos, setrika dll. Terima kasih banyak ya ki. Saya merasa sangat beruntung menemukan situs ini. Wassalam. Yth. Maharany, 19 Desember 2011

Assalamualaikum Ki. …Subhanallah wal ahamdulillah saya menemukan blog ini kemarin malam Jum’at tanggal 22 Desember 2011 dan malam itu juga saya amalkan Wirid Gunung Harta, pagi harinya Allah memberikan rezeki yang tak terduga kepada saya, saking gembiranya, mohon maaf saya memberikan amalan itu kepada teman saya Ki. Mohon maaf atas kelancangan saya dan mohon ijin untuk terus mengamalkan wiridannya ya Ki. Wassalam. Yth. Sriwiyono, 26 Desember 2011

Bagi Anda yang Ingin Mengamalkan Amalan diatas Bisa Langsung di Amalkan karena Saya telah Mendapat ijazah, Restu dan Izin dari guru Saya Ki Umar Jogja

9 komentar:

  1. PELATIHAN AKTIVASI KEREJEKIAN + MIND TRANSMITTER

    Membangkitkan Potensi Kerejekian Terhebat Dalam Diri PLUS Seni Mempengaruhi Orang Lain dari Jarak Jauh

    http://pelatihanintienergi.com/pelatihan-aktivasi-rejeki.php


    Telepon : 0812 8202 7639 / 085 777 269 266

    BalasHapus
    Balasan
    1. Assalamualaikum senang sekali saya bisa menulis dan berbagi kepada teman-teman disini. barangkali ada teman-teman yang sedang kesulitan masalah keuangan. Beberapa waktu yang lalu perusaan percetakan saya dirundung hutang yang cukup besar. Hal itu di akibatkan melonjaknya harga kertas dan tenaga upah yang harus saya bayar kepada para karyawan saya. Sementara itu beberapa tender yang nilainya cukup besar gagal saya menangkan. Akibatnya saya harus menjaminkan mobil saya saya untuk meminjam hutang dari bank. Namun hal itu belum cukup menutup devisit perusaan. Bahkan pada akhirnya rumah beserta isinya sempat saya jaminkan pula untuk menutup semua beban hutang yang sedang dilanda perusaan. Masalah yang begitu berat bukan mendapat support dari istri justru malah membuat saya bersedih bahkan sikapnya sesekali menunjukan rasa kecewa. Hal itu di sebabkan semua perhiasan yang sempat saya hadiahkan padanya turut saya gadikan. Disaat itulah saya sempat membaca beberapa situs yang bercerita tentang solusi pesugihan putih tanpa tumbal dan akhirnya saya bertemu dengan Kyai Sukmo Joyo. Kata pak Kyai pesugihan yang cocok untuk saya adalah pesugihan penarikan uang gaib 5milyar dengan tumbal hewan. Tanpa pikir panjang semua petunjuk pak.kyai saya ikuti dan hanya 1 hari. Alhamdulilah akhirnya 5M yang saya minta benar benar ada di tangan saya. Perlahan hutang-hutang saya mulai saya lunasi. Perhiasan istri saya yang sempat saya gadaikan kini saya ganti dengan yang lebih bagus dan lebih mahal harganya. Dan yang paling penting bisnis keluarga yang saya warisi tidak jadi koleps. Jika ingin seperti saya. Saya menyarankan untuk menghubungi kyai sukmo joyo di 0823.9998.5954 situsnya www.sukmo-joyo.blogspot.co.id agar di berikan arahan

      Hapus
    2. Assalamu alaikum warahmatullahi wabarakatuh, terima kasih banyak untuk pemilik blog atau room ini karena telah memberi saya ruang untuk berbagi kepada saudara sekalian. Perkenalkan nama saya dewi, saya berasal dari daerah palangkaraya, Kalimantan tengah. Saya anak tunggal dan mewarisi harta kekayaan orang tua saya sebab orang tua saya telah tiada. Alhamdulillah sy dititipi 2 orang anak dan memiliki seorang suami yang awalnya begitu menyayangi saya. Dengan harta warisan itu saya dan suami mencoba membuka usaha rumah makan. Singkat cerita usaha tersebut berhasil dan mendatangkan banyak rejeki bagi saya. Akhirnya saya berani untuk meminjam uang di bank untuk membuka beberapa cabang rumah makan kami. Hidup kami awalnya sangat bahagia. Namun berjalan 3 bulan cobaan pun datang ke kehidupan saya. Suami saya mulai suka berfoya foya bersama temannya dan main perempuan. 2 bulan berlalu, satu demi satu rumah makan saya tutup karena penghasilan dari rumah makan dihabiskan oleh suami saya untuk berfoya foya. Saya sudah tidak tahan lagi dengan kelakuannya dan akhirnya saya putuskan bercerai. Utang bank sudah tak terbayarkan lagi dan saya akhirnya jatuh miskin. Sekolah anakpun terputus. Saya bingung dan rasa ingin menghilang dari semua masalah ini semakin besar. Ditengah rasa stress ini saya gak sengaja membuka salah satu blog dan saya menemukan sebuah nomor telpon katanya bisa membantu masalah hutang piutang saya. Jujur saya takut dan ragu tapi saya coba beranikan diri. Saya ikuti semua arahan dari beliau dan Alhamdulillah masalah hutang piutang pun selesai. Puji syukur saya haturkan kepada Allah SWT berkat Dia-lah saya mendapatkan jalan keluar melalui K.H. Firdaus Al-amin sebagai jembatan dalam menyelesaikan masalah saya. Alhamdulillah habis gelap terbitlah terang saya sekarang sudah memiliki kelimpahan harta dan memiliki rumah penginapan di berbagai daerah di pulau Kalimantan. Sebagai wujud syukur saya, saya membagikan nomor beliau kepada sodara sekalian yang membutuhkan. Hubungi beliau di nomor 085 217 085 469 jika sodara memiliki permasalahan seperti saya silahkan hubungi beliau. Lillahi ta’ala Ini benar benar terjadi pada kehidupan saya. sekian dan terimah kasih . wassalam































































































































































































































































































































































































































      Hapus
  2. I certainly agree to some points that you have discussed on this post. I appreciate that you have shared some reliable tips on this review.

    BalasHapus
  3. Assalamu 'alaikum... mohon izin beramal, smoga bermanfaat & barokah... AMIIN1001X

    BalasHapus
  4. Assalamualaikum wrb, saya mohon maaf jika postingan ini menyinggung perasaan anda semua tapi saya lillahi ta’ala hanya mau menceritakan pengalaman pribadi saya yang mengubah kehidupan saya menjadi sukses. Perkenalkan terlebih dahulu saya Suci Andini tinggal di Riau,dulu saya berprofesi sebagai penjahit namun himpitan ekonomi yakni hutang piutang dalam membangun usaha saya kian semakin besar tapi saya tidak menyerah dengan keadaan saya tetap ikhtiar, pada suatu hari saya membuka buka internet tidak sengaja saya melihat postingan seseorang yang sama seperti keadaan saya tapi beliau sudah berhasil,beliau dibantu oleh Kyai H. Sakti Mangunkarso tanpa pikir panjang saya menghubungi beliau, saya diberikan pencerahaan dan solusi, pada awalnya saya ragu ragu tapi saya coba memberanikan diri mengikuti saran beliau,alhamdulillah berjalan lancar dan sekarang saya punya beberapa mini market dan penginapan didaerah Riau,terimah kasih saya ucapkan pada Kyai H. Sakti Mangunkarso sebab berkat beliau saya bisa seperti ini,mungkin banyak orang yang menyebut saya mengada-ada tapi saya buktikan sendiri,khusus yang serius mau bantuan silahkan hub beliau Kyai Sakti Mangunkarso beliau orangnya ramah ini nomor beliau 0852 1117 4125 ini pengalaman pribadi saya percaya atau tidak semua tergantung pembaca demi Allah ini nyata sekian dan terima kasih ,Assalamualaikum Wrb....allahuakbar....allahuakbar....allahuakbar.

    BalasHapus
  5. menjual buku-buku: metafisika,agama,beladiri/silat,tenaga dalam,
    kerejekian,penyembuhan,dll:
    Copy Link:
    http://yourmetafisika.blogspot.co.id/

    BalasHapus
  6. Great article, Thanks for your great information, the content is quiet interesting. I will be waiting for your next post.

    BalasHapus